Umat muslim dapat melaksanakan puasa di hari senin hingga kamis |
Puasa senin kamis dahulu dicontohkan langsung oleh Nabi Muhammad Saw, sesuai pada hadist yang diriwayatkan oleh At Tarmidzi.
"Segala amal perbuatan manusia pada hari senin dan kamis akan diperiksa oleh malaikat, karena itu aku senang ketika amal perbuatanku diperiksa aku dalam kondisi berpuasa" (Hadist Riwayat At Tarmidzi).
Berikut Niat Puasa Sunnah Di Hari Senin
"Nawaitu sauma yaumal itsnaini sunnatan lillahi ta'ala. Saya niat puasa hari senin, sunnah karena Allah ta'ala".
Keutamaan serta hikmah melaksanakan puasa sunnah hari Senin Kamis diantaranya adalah dibukakannya pintu surga Ar-Rayyan dan pahala melaksanakan puasa sunnah Senin Kamis begitu dipertimbangkan oleh Allah
Bagi kamu yang ingin menurunkan risiko diabetes, mengatasi masalah jerawat dan lain sebagainya, puasa sunnah Senin Kamis menjadi salah satu untuk mengatasi masalah kesehatan seperti itu lhoo
0 Comments